Koordinasi dan Pemantauan Tindak Lanjut Pada Pemkot Banjarmasin mengenai MCP, SPI, Pelayanan Berintegritas, MBLB Oleh KPK RI

Selasa, 28 Mei 2024

Camat Banjarmasin Barat Mengikuti Rapat Koordinasi dan Pemantauan Tindak Lanjut Pada Pemkot Banjarmasin mengenai MCP, SPI, Pelayanan Berintegritas, MBLB oleh Sekretariat Jenderal Komisi Pemberantasan Korupsi, Deputi Bidang Koordinasi dan Supervisi, Direktorat Koordinasi Dan Supervisi Wilayah III, Satgas Korsupgah III-1. Kegiatan dihadiri Wali Kota Banjarmasin dan Sekretaris Daerah Kota Banjarmasin Bertempat di Aula Kayuh Baimbai Balai Kota Banjarmasin 
#banjarmasinkotaseribusungai 
#banjarmasincityofthousandrivers 
#banjarmasinBISA
#banjarmasinBAIMANdanLEBIHBERMARTABAT
#banjarmasin_barasih_wan_nyaman
#BanjarmasinBaimanAdalahKita 
#banjarmasinbaratBERSINAR
#bersemangat_sinergis_nyaman_amanah_dan_ramah

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama
Informasi Terkini